Salingka Media – Dalam rangka memperingati Hari Kartini yang jatuh pada Senin, 21 April 2025, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memberikan kebijakan istimewa berupa akses transportasi umum secara gratis khusus untuk…
Ribuan Personel Gabungan Amankan Aksi Unjuk Rasa di Jakarta Pusat
Salingka Media – Pengamanan ketat diberlakukan di beberapa lokasi strategis di Jakarta Pusat hari ini, seiring dengan digelarnya aksi unjuk rasa dari berbagai kelompok massa. Sebanyak 1.211 personel gabungan dikerahkan…
Dokter Rekam Mahasiswi Lewat Ventilasi, Ini Motif Pelaku
Salingka Media – Kasus tak senonoh kembali mencoreng dunia pendidikan tinggi setelah seorang dokter peserta pendidikan dokter spesialis (PPDS) dari Universitas Indonesia (UI) tertangkap basah merekam mahasiswi magang melalui ventilasi…
Standar Halal Jadi Prioritas dalam Program Makan Bergizi Gratis
Salingka Media – Penerapan standar halal dalam penyediaan makanan untuk anak sekolah menjadi perhatian serius Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH). Dalam pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG), BPJPH memastikan…
Polri Perkuat Peran Perempuan Lewat Pelatihan Gender di JCLEC Semarang
Salingka Media – Sebagai bentuk nyata dalam mendorong kesetaraan gender dan memperingati Hari Kartini tahun 2025, Polri menggelar pelatihan bertajuk Gender – Train The Trainers di pusat pelatihan JCLEC Semarang….
Fenomena Wisata Seks di Jepang Meningkat Imbas Video Viral di TikTok
Salingka Media – Popularitas media sosial seperti TikTok dan Bilibili kini membawa dampak yang mengejutkan di Jepang. Beberapa video viral menyorot aktivitas pekerja seks di kawasan Okubo, Tokyo, telah…
Ketua Parlemen 14 Negara Desak Israel Hentikan Agresi dan Dukung Solusi Dua Negara
Salingka Media – Pertemuan tingkat tinggi antara para ketua parlemen dari 14 negara berlangsung di Istanbul pada Sabtu, 19 April 2025. Dalam forum tersebut, para pemimpin legislatif menyerukan penghentian penuh…
Pesawat Boeing 737 MAX Kembali ke AS di Tengah Perang Tarif AS-China, Xiamen Airlines Gagal Terima Pengiriman
Salingka Media – Satu unit pesawat Boeing 737 MAX yang seharusnya segera memperkuat armada Xiamen Airlines China, harus kembali ke titik awal produksinya di Amerika Serikat, akibat meningkatnya tensi…
Fenomena Lingkaran Cahaya di Langit Sumedang Gegerkan Warga, Ini Penjelasan Ilmiah BMKG
Salingka Media – Langit siang hari di Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, mendadak menjadi pusat perhatian warga setelah muncul lingkaran cahaya yang mengelilingi Matahari, Minggu (20/4/2025) sekitar pukul 11.51 WIB….
Polisi Tangkap Pria Bawa Panah di Kelapa Gading
Salingka Media – Warga Kelapa Gading, Jakarta Utara, dikejutkan oleh aksi seorang pria tak dikenal yang membawa busur dan panah sambil membuat keonaran di Jalan Hybrida Raya. Kejadian ini terjadi…