Salingka Media – Seorang pria berinisial YP (50) ditangkap oleh Tim Kupu-Kupu Sat Reskrim Polres Agam atas dugaan melakukan tindakan asusila terhadap anak kandungnya. YP diciduk di Lubuk Basung pada…
Agam
Sengketa Tanah Hak Ulayat di Manggopoh dan Tiku V Jorong: Konflik Berkepanjangan yang Belum Temui Titik Terang
Salingka Media – Sengketa tanah hak ulayat yang melibatkan masyarakat adat Nagari Manggopoh dan Nagari Tiku V Jorong, Kabupaten Agam, Sumatera Barat, telah berlangsung selama bertahun-tahun. Tanah yang kini dikelola…
Presiden Instruksikan Pembangunan Sabodam Marapi, Gubernur Sumbar Sampaikan 5 Permohonan Terkait Penanganan Bencana
Salingka Media – Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah memerintahkan dimulainya pembangunan sabodam di kawasan Gunung Marapi pada tahun ini. Pembangunan ini merupakan salah satu dari lima permohonan yang diajukan Gubernur…
Dedikasi Tiada Henti, Prajurit Yonmarhanlan II Padang Temukan Korban Bencana Marapi
Salingka Media, Tanah Datar – Di tengah kesedihan yang melanda pasca bencana banjir bandang dan lahar dingin Gunung Marapi, muncul secercah harapan. Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) II Padang,…
Dapur Lapangan Polda Sumbar Bantu Korban Galodo Agam
Salingka Media, Agam – Satuan Brimob Polda Sumatera Barat (Sumbar) bergerak cepat mendirikan dapur lapangan untuk membantu meringankan beban masyarakat yang terkena dampak bencana banjir lahar dingin atau galodo di…
Banjir Lahar Dingin Sumatera Barat: Nagari Bukik Batabuah Terparah, 27 Korban Meninggal
Salingka Media – Banjir lahar dingin yang melanda Sumatera Barat pada Minggu (12 Mei 2024) membawa duka mendalam bagi masyarakat. Nagari Bukik Batabuah di Kabupaten Agam menjadi wilayah yang paling…
Pray For Agam, Lahar Dingin Mengamuk! Banjir Bandang Telan Nagari Bukik Batabuah
Salingka Media – Pray For Agam, duka mendalam menyelimuti Kabupaten Agam, Sumatera Barat, pasca diterjang banjir bandang lahar dingin Gunung Marapi pada Sabtu malam (11/5). Bencana alam ini merenggut nyawa…
Nagari Paninjauan Dilanda Banjir Bandang, Keindahan Alam Yang Berubah Menjadi Luka
Salingka Media, Tanah Datar – Nagari Paninjauan di Kecamatan X Koto, Kabupaten Tanah Datar, tak luput dari terjangan banjir bandang yang melanda sebagian besar wilayah Tanah Datar. Laporan awal dari…
Galodo Mengamuk Terjang Galudua dan Sekitarnya
Salingka Media, Agam – Sabtu malam (11/5), Galudua, Koto Tuo Ampek Koto, Kabupaten Agam, Sumatera Barat, dilanda kepanikan. Hujan deras disertai petir bagaikan teror, memicu bencana alam dahsyat yang…
Diduga 5 Janda dan 1 Cowok Brondong Digerebek di Agam
Salingka Media – Satpol PP Agam temukan 5 janda dan 1 cowok brondong tersangka dalam razia. Video penggerebekan viral di media sosial. Pada hari Jumat (10/5/2024), sebuah operasi dilakukan oleh…